Ninja Heroes merupakan game RPG yang mengambil latar dunia Naruto. Jadi di sini para pemain akan diajak melatih ninja untuk menghadapi puluhan musuhan. Dimana ada lebih dari 100 karakter yang akan ditemui sepanjang jalan. Disebut sebagai game Naruto legendaris, berikut game mirip Ninja Heroes lainnya yang bisa anda coba mainkan di Android.
Game Naruto di Android
1. Ultimate Ninja Blazing
Ultimate Ninja Blazing rilis murni berbasis Android, sehingga anda tidak memerlukan emulator PlayStation Portable terlebih dahulu apabila ingin memainkannya di smartphone. Dikeluarkan oleh Bandai Namco, Ultimate Ninja Blazing merupakan sebuah game aksi multiplayer battle.
Di dalam game, terdapat berbagai macam karakter dari dunia Naruto yang bisa digunakan oleh para pemain. Dengan model multiplayer battle, maka karakter yang anda pilih bisa bertarung melawan tiga pemain lainnya sekaligus. Tidak heran kalau Ultimate Ninja Blazing jadi game Naruto yang digemari banyak orang.
2. Naruto Mobile
Naruto Mobile menjadi salah satu game mirip Ninja Heroes berikutnya yang bisa anda mainkan. Naruto Mobile ini adalah game analog, tapi bukan termasuk kategori MOBA. Yang mana game bertema dunia ninja tersebut adalah game action side scrolling, yang mengharuskan para pemain untuk menyelesaikan deretan stage untuk naik level.
Stage stage tersebut berisikan misi, dari yang kecil sampai misi melawan ninja terkuat. Selama bermain, ada berbagai macam karakter yang bisa anda pilih untuk dimainkan. Sayangnya, game apik yang diproduksi Tencent ini belum ada versi bahasa Indonesianya, melainkan hanya dalam versi bahasa Mandarin. Sehingga hal tersebut mungkin akan membuat anda kesulitan.
3. Naruto x Boruto : Ninja Voltage
Tidak hanya Naruto saja, kali ini sang hokage berambut pirang juga mengajak sang anak yakni Boruto. Jadi anda akan diajak berpetualang bersama dengan sepasang ayah anak tersebut dalam game Naruto x Boruto : Ninja Voltage ini. Yang mana game tersebut berbentuk action RPG yang gameplaynya menggunakan virtual pad.
Selain itu, game mirip Ninja Heroes ini juga punya fokus dalam membangun base. Jadi sedikit mirip pula dengan model permainan Clash of Clans, meskipun genre permainan yang utama tetap action RPG. Tentunya seperti game Naruto yang lain, Naruto x Boruto : Ninja Voltage juga menghadirkan berbagai macam karakter dari dunia Naruto.
4. Ninja Legend
Game besutan Cave ape ini bisa dibilang sangat mirip dengan Ninja Heroes. Hanya saja, karakter Naruto dan kawan kawannya tidak dibuat dengan desain chubby yang menggemaskan, layaknya pada Ninja Heroes. Jadi karakter di Ninja Legend ini lebih mirip dengan versi anime Naruto seperti yang anda ketahui sekarang.
5. Shinobi War
Daripada RPG, Shinobi War lebih mengusung genre MMORPG. Bisa diunduh secara gratis, game mirip Ninja Heroes tersebut memungkinkan anda untuk bertarung antara satu lawan satu dengan musuh. Dimana selama peperangan, para player bisa menggunakan beragam karakter ninja dari dunia Naruto.
6. Ninja Kyuubi
Ninja Kyuubi termasuk ke dalam seri Ninja Heroes, jadi bisa dibilang gameplay yang ditawarkan tidak jauh berbeda. Dimana gameplay Ninja Kyuubi akan berjalan otomatis, dan anda hanya perlu mempersiapkan senjata serta berbagai item lainnya untuk menunjang pertempuran. Sedangkan bentuk karakternya sendiri kurang lebih sama dengan Ninja Heroes pada umumnya.
Itulah beberapa game yang mengangkat latar dunia Naruto dan mirip dengan Ninja Heroes. Game Ninja Heroes sendiri memang saat ini sudah tidak tersedia di Play Store, sehingga anda bisa memilih dari daftar di atas untuk menikmati permainan yang hampir sama. Selain itu, Ninja Heroes sebenarnya masih bisa anda mainkan dengan cara download apk secara online melalui browser.
Rekomendasi:
- Rekomendasi Game Mirip Harvest Moon Android Anti Ribet. Apa… Teknogim.com - Siapa yang tak kenal dengan game harvest moon? Game legendaris paling populer yang mensimulasikan kehidupan pertanian ini menghadirkan mekanisme gameplay yang sederhana dan menyenangkan. Tak ayal jika kepopulerannya…
- 4 Game Bola Android Offline Berbasis Android Yang Seru Abis Sepak bola adalah olahraga yang perlu koordinasi tepat dan kemampuan yang handal untuk menang. Selain dilakukan di lapangan, bermain bola juga bisa dilakukan via game. Saat ini sudah banyak game…
- Yuk Simak 5 Jenis Aplikasi Arisan Online yang Terpercaya Arisan dikenal sebagai aturan yang disepakati bersama yaitu suatu kegiatan yang dilakukan oleh suatu kelompok untuk mengumpulkan barang dengan jumlah atau pecahan tertentu. Pertemuan sosial biasanya diadakan untuk kesenangan kelompok…
- Unsur Kebahasaan Teks Eksplanasi, Berikut Cirinya! Teks eksplanasi adalah salah satu bagian yang ada dalam sastra Indonesia. Dinamakan eksplanasi berisi konteks yang mengandung unsur mengapa dan juga bagaimana terkait kejadian alam maupun sosial. Unsur kebahasaan teks…
- Kerap Kali Bocor Sebelum Rilis, Intip Keunggulan iPhone 13… Teknogim.com - Kemunculan produk terbaru dari Apple, kerap kali membuat banyak kalangan penasaran. Tak heran pembicaraan akan produk terbaru tersebut sering menarik masyarakat. Salah satu yang ramai dibicarakan adalah kemunculan…
- 6 Game Terberat Android dengan Grafik Super Memikat, HP… Tidak kalah dengan game di PC dan juga konsol, saat ini sudah banyak game Android dengan grafis mumpuni yang bisa kamu mainkan di smartphone. Hal tersebut karena perkembangan dunia game…
- Daftar Game Android Penghasil Uang Langsung Ke Rekening,… Dewasa ini, banyak orang yang menginginkan pekerjaan mudah namun memiliki cuan yang besar. Terlebih lagi perkembangan teknologi yang semakin pesat banyak melahirkan aplikasi game menarik dan menyenangkan dengan iming-iming cuan…
- 5 Daftar Nama Nama Senjata Free Fire Yang Wajib Kamu… Teknogim.com - Dikalangan gamers, siapa yang tak mengenal game yang satu ini. Salah satu game yang mengutamakan senjata saling tembak menembak antar pemain. Para gamer ini sering menyingkatnya menjadi game…
- Sensitivitas Free Fire Terbaik Auto Headshot Terbaru Teknogim.com - Hampir semua player Free Fire mengetahui dan menggunakan apa yang disebut dengan sensitivitas ff terbaik auto headshot tersendiri. Bagi kalian yang belum mengetahui apa itu sensitivitas dan apa…
- 3 Hero Penciduk Paling Sakit di Mobile Legends Teknogim.com - Mobile Legends mempunyai banyak hero yang dapat dimainkan, bahkan setiap bulannya akan ada hero baru yang keluar. Hero yang ada mempunyai tingkat skill dan damage masing-masing sesuai dengan…
- Berikut Cara Menggunakan Aplikasi Snaptube untuk Laptop Agar… Dengan adanya perkembangan teknologi, menjadikan segala sesuatu bisa dilakukan secara praktis dan mudah. Bagi anda yang menyukai dunia digital perlu mencoba menggunakan aplikasi Snaptube yang memudahkan untuk menyimpan dan mendownload…
- 3 Aplikasi Script Skin Mobile Legend, Unlock Skin Hero… Selain membuat hero tampak keren, pemakaian skin tidak jarang bisa membuat peningkatan yang cukup besar dalam pola permainan Mobile Legend. Tidak heran apabila para pemain banyak yang mencari aplikasi script…
- diKetahui 4 Aplikasi Edit Make Up Pengantin yang Viral Makeup umumnya dipakai saat seorang wanita bepergian atau ingin mengambil gambar untuk mengabadikan peristiwa yang berbeda. Tak jarang beberapa wanita mempersiapkan riasan agar terlihat lebih cantik di foto. Di era…
- 3 Hal yang Harus Anda Ketahui Terkait Free Fire Max! Teknogim.com - Free Fire memang telah resmi meluncurkan game battle royal versi terbarunya yaitu Free Fire Max. Game Ini merupakan kejutan dari Garena agar para pecinta battle royal bisa memainkan…
- Daftar Aplikasi Penghasil Uang 2023 Terbaru dan Terbukti… Jika zaman dulu anda harus mencari uang dengan cara bekerja, di era modern seperti sekarang ada banyak cara mendatangkan cuan yang sedikit tidak biasa. Seperti dengan memanfaatkan aplikasi penghasil uang…
- 5 Daftar Game Eksklusif PS4 Terbaik dengan Gameplay Seru Sejak dirilis pertama kali pada tahun 2013 lalu, PlayStation 4 terus menemani para gamers dengan berbagai permainan seru yang memiliki gameplay menarik. Atau anda sendiri bahkan baru saja terjun ke…
- Tak Kalah Seru! Berikut 4 Game Android RAM Kecil Yang Cocok… Teknogim.com - Mengisi waktu luang dengan bermain game adalah pilihan yang tepat untuk membunuh rasa bosan. Namun ada kalanya, anda merasa kesulitan untuk memilih game karena RAM ponsel yang terbatas.…
- 6 Aplikasi Perekam Layar dan Suara Terbaik di HP dengan… Umumnya, banyak smartphone keluaran terbaru yang telah dibekali dengan aplikasi screen recorder atau perekam layar. Namun tidak bisa dipungkiri bahwa ada beberapa yang fiturnya dirasa kurang dan hasilnya pun tidak…
- 5 Aplikasi Karaoke yang Bisa Disimpan di Galeri Secara… Jika memiliki hobi bernyanyi, karaoke sudah pasti menjadi aktivitas yang sangat menyenangkan. Bahkan sejumlah penelitian menunjukkan bahwa karaoke dapat membantu melepas penat. Kini, karaoke bisa langsung dilakukan di rumah dengan…
- Cara Membuat Reels Instagram dengan Mudah di HP Teknogim.com - Reels adalah fitur terbaru dari Instagram yang digunakan untuk mengunggah video pendek dengan berbagai kreasi. Fitur ini juga semakin banyak diminati oleh para pengguna Instagram. Dibuktikan dengan semakin…
- Apakah Game PS4 Bisa Dimainkan di PS3 ? Simak Penjelasannya… Deretan games PS4 yang ketersediannya lebih banyak dibanding game PS3, membuat para pengguna PS3 bertanya tanya apakah game PS4 bisa dimainkan di PS3. Sehingga para gamers yang punya konsol tersebut…
- Kumpulan Game PS2 Android, Menyenangkan Dan Bikin Betah… Untuk pemain gamer, PS2 adalah bagian dari syurga yang sangat dinantikan. Terlebih lagi PS2 kini dapat dimainkan melalui android dengan pengalaman yang tak kalah menyenangkan. Anda bahkan bisa mengulik kumpulan…
- 6 Rekomendasi Aplikasi Alquran Offline Terbaik dengan Fitur… Alquran adalah kitab suci umat Islam yang menjadi landasan nilai dan landasan hidup umat muslim. Dimana seiring berkembangnya zaman, kini Alquran bisa dijumpai dalam bentuk aplikasi digital. Sehingga memudahkan umat…
- 6 Senjata Terbaik di PUBG Mobile TeknoGim.com - Para pemain game, khususnya game dengan tema pertempuran seperti PUBG pastinya akan menggunakan senjata terbaik di PUBG untuk memusnahkan lawan. Hal ini dilakukan demi memenangkan pertempuran dalam game.…
- 6 Aplikasi Efek Gitar di Laptop dengan Sound yang Mantap Efek gitar mempunyai peran dalam membantu meningkatkan suara gitar atau bahkan menciptakan suara tertentu yang unik. Tidak heran apabila banyak yang tertarik memiliki efek tersebut agar dapat memperdalam skill bermain…
- Berikut Karakter Teks Cerita Inspiratif Beserta Strukturnya,… Sesuai dengan namanya, ternyata manfaat atau fungsi dari teks inspiratif adalah untuk memberi nasehat atau memotivasi seseorang. Demi menghasilkan tulisan yang baik, ada beberapa rambu yang perlu dilalui. Rambu yang…
- 5 Aplikasi Komik Offline Bahasa Indonesia Terbaik dengan… Jika dulu komik hanya dapat dinikmati dalam bentuk buku, maka seiring dengan perkembangan teknologi kini anda dapat membaca komik melalui genggaman smartphone. Apalagi sekarang aplikasi komik offline Bahasa Indonesia sudah…
- 5 Daftar Aplikasi Anti Plagiarisme, Cek Orisinalitas Tulisan… Dalam dunia penulisan, baik itu menulis suatu karya ilmiah maupun konten di internet, orisinalitas adalah hal yang penting untuk diperhatikan. Sebab melakukan plagiat bisa dianggap mencuri hak cipta orang lain…
- Ingin Tahu Cara Main Game PS2 Di Android? Perhatikan… Anda tentu cukup familiar dengan game console Playstation 2 atau PS2 bukan? Games apik yang biasanya dimainkan menggunakan beberapa peralatan pendukung ini ternyata bisa dimainkan melalui android. Bahkan, anda bisa…
- Apa Saja Manfaat Google Spreadsheet? Intip Ulasannya Disini Teknogim.com - Sebagaimana namanya, google spreadsheet yang sering dikenal dengan sebutan google sheet merupakan salah satu aplikasi yang dikembangkan oleh google. Aplikasi ini bahkan memiliki bentuk yang tak jauh berbeda…