Mengenal 4 Aplikasi Mengecilkan ukuran Video Tanpa Mengubah Kualitas Gambarnya

Aplikasi kompresi tersebar luas dan dapat diunduh secara gratis di smartphone Anda. Selain foto, ada banyak aplikasi untuk kompresi video. Pada kesempatan kali ini, brilio.net akan mengulas beberapa aplikasi kompresi terbaik di ponsel Android. Di era teknologi tinggi saat ini, banyak yang tanpa sadar membutuhkan bantuan aplikasi mengecilkan ukuran video. 

Mengenal Aplikasi Kompresi Video

  1. Video Slimmer

Aplikasi pertama ini merupakan suatu aplikasi kompresi yang bisa digunak di IOS. Dengan menggunakan aplikasi Video Slimmer ini memungkinkan para pengguna untuk bisa memutar, memangkas sampai dengan menggabungkan video. Fitur yang diberikan dalam aplikasi ini dirasa sangat mudah dipakai dan memiliki kecepatan tinggi untuk mengubah ukuran video

Aplikasi video yang satu ini juga nantinya kana menawarkan apakah anda ingin menyalin atau mengganti video dengan ukuran yang lebih kecil. Jika memilih menjualnya maka di galeri akan dapat ditemukan 2 video sama dengan ukuran yang berbeda. Untuk bisa mengkompres video dengan menggunakan aplikasi ini, hanya perlu klik slim now

  1. Video Compress – Shrink Vids

Aplikasi video yang berikutnya yaitu aplikasi mengecilkan ukuran video gratis untuk pengguna iphone yang dikembangkan oleh Martin Bruchmann. Kompres Video yang satu ini memiliki peringkat 4,5. Video dapat diubah ukurannya dan dikompresi untuk menghemat kapasitas penyimpanan. Kompres Video memungkinkan mengompres satu atau lebih file

aplikasi mengecilkan ukuran video

Kekuatan kompresi dari aplikasi dapat disesuaikan dengan jumlah bit rate dan juga resolusi. Aplikasi ini menyediakan sebuah fitur pratinjau yang memberikan kesempatan pengguna untuk melakukan pengecekan terhadap kualitas video. Selain itu anda juga dapat menghapus video asli dan menggantinya dengan video yang memiliki ukuran yang kecil

  1. Compress Videos & Resize Videos

Dengan aplikasi kompresi video gratis ini, meskipun ukuran video dikurangi lebih dari 80%, aplikasi akan menjaga kualitas video sehingga pengguna tidak perlu khawatir dengan kualitas video yang diubah ukurannya. Aplikasi kompresi video dan pengubahan ukuran video memungkinkan pengguna mengosongkan ruang di iPhone atau iPad yang dimiliki

Untuk mulai mengurangi ukuran video, pengguna cukup membuka aplikasi mengecilkan ukuran video dan memilih Semua Video atau kategori lain yang tersedia. Setelah memilih kategori, pilih video yang ingin Anda kompres dan klik tombol Next. Langkah selanjutnya adalah membuat pengaturan dan kemudian lanjutkan dengan klik tombol kompresi. 

Aplikasi ini mengurangi ukuran video dan kemudian menyimpannya ke album video terkompresi. Aplikasi ini memiliki antarmuka yang mudah digunakan dan mendukung hampir semua format video. Pengguna juga dapat menggunakan aplikasi ini untuk mengkonversi video ke audio serta memutar berbagai jenis video dengan mudah dan aman

  1. VidCompact

VidCompact dirilis oleh pencipta aplikasi pengeditan video VideoShow. Aplikasi ini cukup populer karena telah berhasil digunakan oleh lebih dari 100 juta pengguna. Hal tersebut dapat terjadi karena aplikasi ini dilengkapi dengan sebuah fitur yang memudahkan pengguna untuk melakukan pengubahan nama file, pemangkasan video sampai dengan kompresi

Untuk cara kerja aplikasi ini, setelah memilih vide maka anda hanya perlu menentukan besaran resolusi yang diinginkan untuk ukuran kompres video. Selain itu, pengguna juga berkesempatan untuk memotong video meskipun dalam proses kompresi. Salah satu hal hebat tentang aplikasi mengecilkan ukuran video ini adalah memberikan kenyaman

Pembuat konten video atau co-editor yang ingin berbagi atau mengirim file video tidak perlu lagi khawatir file video tidak terunggah atau terkirim. Semua bisa diatasi dengan aplikasi kompresi video yang bisa memperkecil ukuran video. Menggunakan aplikasi diatas, siapapun akan dapat dengan mudah mengirimkan video yang dilengkapi dengan durasi panjang