Sensitivitas Free Fire Terbaik Auto Headshot Terbaru

Teknogim.com – Hampir semua player Free Fire mengetahui dan menggunakan apa yang disebut dengan sensitivitas ff terbaik auto headshot tersendiri. Bagi kalian yang belum mengetahui apa itu sensitivitas dan apa fungsinya, kalian dapat membaca artikel ini dengan lengkap.

Baiklah, terlebih dahulu kami akan menjelaskan apa itu sensitivitas ff terbaik auto headshot. Sensitivitas adalah arah untuk mengatur tembakan agar selalu tepat sasaran atau akurat. Sensitivitas ini nantinya akan membantu kalian saat berada di medan pertempuran. Dengan sensitivitas ff terbaik, kalian dapat mengalahkan lawan hanya dengan satu kali tembakan yang mengenai kepala. Di dalam game free fire, ini pula disebut dengan headshot. Nah, kalian akan dengan mudah mengaturnya melalui tutorial yang akan kami sajikan dibawah ini nantinya. Simak baik-baik, ya!

[irp]

Cara Setting Sensitivitas Free Fire Terbaik Auto Headshot

Kami anjurkan untuk mengikuti setiap petunjuk yang kami sajikan dibawah ini. Agar kalian memiliki sensitivitas ff terbaik auto headshot nantinya.

  • Hal yang perlu kalian lakukan terlebih dahulu adalah membuka game Free Fire di smartphone kalian.
  • Kemudian pilihlah Menu Pengaturan yang berada dipojok kanan atas.
  • Lalu, cari Sensitivitas.

Nah, pada tahapan ini kalian telah sampai pada langkah mengatur sensitivitas dengan baik dan benar. Untuk mengatur sensitivitas agar aim kalian mudah headshot, maka berikut caranya:

Sensitivitas Free Fire Terbaik Auto Headshot

Sensitivitas ini adalah sensitivitas yang dapat diterapkan untuk semua jenis smartphone android. Baik itu hp Samsung, Realme, Vivo, dan bahkan pada smarphone yang tinggi spesifikasinya. Penasaran bagaimana cara setting sensitivitas ff terbaik auto headshot? Simak penjelasan kami dibawah ini:

[irp]

Sensitivitas FF Terbaik Auto Headshot #1

  • Lihat Sekeliling: 70
  • Red Dot Sight: 90
  • 2x Scope: 70
  • 4x Scope: 50
  • AWM Scope: 0

Nah, pengaturan sensitivitas ff terbaik auto headshot di atas dapat kalian coba di smartphone milik kalian. Jika sensitivitas di atas kurang sesuai di smartphone yang kalian miliki, maka kalian dapat mencoba sensitivitas ff terbaik auto headshot yang kedua dan seterusnya di bawah ini:

Sensitivitas FF Terbaik Auto Headshot #2

  • Lihat Sekeliling: 90
  • Red Dot Sight: 80
  • 2x Scope: 65
  • 4x Scope: 60
  • AWM Scope: 10

Sensitivitas FF Terbaik Auto Headshot #3

  • Lihat Sekeliling: 80
  • Red Dot Sight: 75
  • 2x Scope: 60
  • 4x Scope: 40
  • AWM Scope: 25

Sensitivitas FF Terbaik Auto Headshot #4

  • Lihat Sekeliling: 70
  • Red Dot Sight: 60
  • 2x Scope: 45
  • 4x Scope: 40
  • AWM Scope: 5

Sensitivitas FF Terbaik Auto Headshot #5

  • Lihat Sekeliling: 75
  • Red Dot Sight: 75
  • 2x Scope: 55
  • 4x Scope: 55
  • AWM Scope: 15
[irp]

Nah, itulah 5 sensitivitas ff terbaik auto headshot yang dapat kalian coba praktekkan. Sensitivitas ini berlaku pada berbagai macam jenis smartphone, baik itu hp yang spesifikasinya tinggi, maupun hp kentang. Sensitivitas ini bisa dengan mudah digunakan pada hp yang memiliki ukuran ram 1gb dan 2gb. Jadi, bagi kalian yang hpnya berspesifikasi rendah, jangan takut. Kalian tetap bisa menikmati sensitivitas ini nantinya.

Demikianlah penjelasan kami mengenai sensitivitas ff terbaik auto headshot terbaru. Semoga postingan ini bermanfaat. Kami pastikan akan ada update terbaru terkait sensitivitas free fire nantinya. Tunggu,ya Sampai jumpa.