Arus globalisasi yang begitu pesat menuntut masyarakat untuk setidaknya memahami informasi dalam bahasa asing agar memudahkan komunikasi. Seiring dengan hal tersebut, banyak teknologi canggih bermunculan. Salah satunya yaitu aplikasi terjemahan untuk laptop yang kini menjadi bagian penting dalam keseharian. Berikut beberapa aplikasi terjemahan yang tersedia gratis dan bisa anda pilih. …
Baca Selengkapnya »